Polres Pati – Sabtu kemarin, 2 Januari 2016 telah didapati laporan bahwa ditemukan Nahkoda kapal tarik meninggal dunia tercebur dan hanyut di alur sungai Silugonggo di Desa Bajomulyo Kecamatan Juwana Kabupaten Pati. Setelah diperiksa oleh warga, ternyata korban bernama Ngasio (58) dengan alamat desa Bendar RT 4/2 Kecamatan Juwana. Kronologi kejadian yaitu pada hari Jumat tanggal 1 Januari 2016 sekitar pukul 23.00 wib korban bersama 1 orang yang berada dalam satu kapal sedang bekerja menjalankan kapal tarik, namun baling – baling kapal tersangkut sampah yang berada di sungai sehingga berhenti. Kemudian ketika korban turun bermaksud mengecek baling – baling tiba – tiba terpeleset dan terbentur haluan kapal sehingga korban jatuh dan hanyut ke sungai silugonggo Juwana. Dari kejadian tersebut, tim penyelam local melakukan pencarian mayat korban dan baru ditemukan pada hari Sabtu tanggal 2 Januari 2016 dalam keadaan meninggal dunia. Tidak ditemukan tanda-tanda penganiayaan dalam insiden tersebut, murni unsur kecelakaan dalam kerja
Terpeleset Dari Atas Kapal, Nahkoda Tercebur 1 Hari di Sungai Silugonggo
-
-
arahan kapolsek kayen
Posted in: Berita Headline Comments: 0 -
BRI UNIT DI BATANGAN AMAN DAN NYAMAN
Posted in: Berita Headline Comments: 0
-
Pengamanan Halal Bi Halal dan Pelepasan Jama’ah Calon Haji
Posted in: Berita Headline Comments: 0 -
Asik Bermain, Siswa-Siswa Ini Dibina Polisi
Posted in: Berita Headline Comments: 2 -
-
Asik Bermain, Siswa-Siswa Ini Dibina Polisi
Posted in: Berita Headline Comments: 2 -
Polwan Juwana Melaksanakan Tugas ditengah Masyarakat
Posted in: Berita Headline Comments: 1 -
Kasus Pencabulan Anak Di Wilayah Kayen Kab. Pati
Posted in: Berita Headline Comments: 0
-
Pengamanan Pengumuman Balon menjadi Calon Staf Kaur Keuangan Ds. Triguno
Posted in: Berita Headline Comments: 0 -
Menristek RI Kunjungi Pati
Posted in: Berita Headline Comments: 0 -
Kapolsek Wedarijaksa Memimpin Patroli Antisipasi 3C
Posted in: Berita Headline Comments: 0
Post your comments